(Company Activity) SAFETY TALK : HEAT STROKE
Dalam kegaiatan Inhouse Clinic di Softex Sidoarjo, Indo Medika International rutin melakukan safety talk untuk membangun Awareness dalam kegiatan bekerja dan mengutamakan K3. Kegiatan ini di pimpin oleh manajemen HSE & Dokter Intan Dwi Lisanti (Dokter Standby Inhouse Clinic Indo Medika International) dan menjelaskan terkait Heat Stroke, yang pada saat ini sangat gempar dikarenakan cuaca panas dan menyerang dan memengaruhi suhu badan yang mengakibatkan gangguan pada sistem syaraf.
Materi ini sangat bermanfaat bagi manajemen & karyawan Softex Sidoarjo dikarenakan dalam situasi cuaca panas ekstrem dan sekaligus mengetahui bagaimana gejala heat stroke, pencegahan nya dan bagaimana penanganan pertolongan pertama jika ada rekan kerja atau diri sendiri yang mengalami heat stroke.
Demikian untuk safety talk ini sangatlah penting selain menginformasikan keberlangsungan pekerjaan untuk karyawan safety talk juga menjadi sarana sumber informasi K3. Stay Safe and Healthy! (EL)
![]() |
(Company Activity) FIRST AID TRAINING REPSOL SAKAKEMANG B.V.
10 November 2023 |
|
![]() |
PERTOLONGAN PERTAMA PADA PENDERITA TERSENDAK (CHOKING MANAGEMENT)
10 November 2023 |
|
![]() |
(Company Activity) SAFETY TALK : HEAT STROKE
11 October 2023 |
|
![]() |
ISPA (Acute Respiratory Infections)
29 September 2023 |
|
![]() |
(Company Activity) Program CSR : CPR Training with All Tenant Building Plaza Oleos
14 August 2023 |
|
![]() |
KARAKTERISTIK & BAHAYA ROKOK
08 August 2023 |
|
![]() |
(Company Activity) MCU ONSITE
18 June 2023 |
|
![]() |
KETERKAITAN ERGONOMI TERHADAP KESEHATAN DAN KESELAMATAN PEKERJA
16 June 2023 |